tokobukuistimewa

BAGAIMANA KALAU BARU BISA MEMBACA DI SD?

Posted on: March 5, 2011


Menurut suatu penelitian di Finlandia, anak yang belajar membaca saat mendapat pendidikan formal di usia 7 tahun memiliki reading achievement (prestasi membaca) lebih bagus dibanding anak lain yang belajar membaca di usia 6 tahun atau sebelumnya. Hal ini diketahui ketika dilakukan tes pada anak-anak tersebut di usia 9 atau 10 tahun.
Kesimpulannya, tak ada hubungan bahwa anak yang belajar membaca di usia lebih dini akan lebih maju kemampuan membacanya. Jikapun ada yang seperti itu boleh jadi sifatnya kasuistik sehingga tak bisa dipukul rata dan diterapkan sama pada semua anak.

 

sumber :

http://wselahap.blogspot.com/2008/02/membangun-kebiasaan-membaca
-pada-anak.html

 

Leave a comment

March 2011
M T W T F S S
 123456
78910111213
14151617181920
21222324252627
28293031  

Daftar Isi

Subscription



GRATIS artikel/info/promo terbaru langsung dikirim ke Email Anda